Jumat, 31 Agustus 2018

CATATAN PENTING SOCIOPRENEUR CAMP 2018


MODEL KEPEMIMPINAN DI ERA MILENIAL
1)      Bambang Wijayanto, Wakil Ketua KPK
Tumbuhkembangkan semagat melawan korupsi
-          Indonesia ada karna pergerakan mahasiswa, Oktoer 1928 mahasiswa aktivis
-          2014 : pemilu hampir tidak dipercaya, 4-6 orang mahasiswa hitung real KPU sendiri (C1)
-          Mahasiswa agent of change Indonesia, Gen C, milenial (- customer, + creativity)
-          69 Juta pemuda -> pemimpin harus rangkul anak muda (13x jumlah penduduk Singapura)
-          BY QUANTITY = Kekuatan
2)      Bambag Suherman, Aktivis Kemanusiaan DD
-          Berjejaring dan wujudkan bersama! Mimpi sendiri akan terlalu sunyi
-          Negara Indonesia merdeka karna para pemudanya
-          Mahasiswa HANYA 4% dari total penduduk Indonesia
-          Persepsi adalah bagian terpenting dalam hidup, fakta dan masalah berjalan beriringan
-          Peduli dan selesaikan sebanyak mungkin masalah negeri
-          Pemuda adalah investasi negara dan harus sadar dengan konsekuensi logis yang ada, milikilah SKILL PROBEM SOLVER sehingga bisa memberikan peran signifikan pada negara
-          JANGAN MEMALUKAN LANGIT, karyamu akan abadi jika menulis
-          Pemimpin masyarakat : ideologi dan inovasi
-          MELIHAT LEBIH JAUH DAN TERLEBIH DAHULU DARI YG ORANG LAIN LIHAT

3)      Sudirman Said, Mentri ESDM
-          Pikirkanlah negara yang besar ini, karna memikirkan hal kecil akan menjadikanmu orang kecil
-          Hidupnya tak beruntung dulu, karna gigih pernah kerja di Pertamina Aceh Nias
-          Kalau anda mau terus berperan dalam kehidupan, jadilah pemimpin versimu
-          Kita adalah siapa di sekitar kita
-          4 key sukses : kejujuran(investasi utama), kompetensi, jejaring dan kemauan belajar
-          Jebakan yang harus diwaspadai : zona nyaman
-          Reputasi dan kontribusi itu penting

GERAKAN PEMBERDAYAAN DI ERA MILENIAL
4)      Fahd Padepie, Penulis best seller
-          Ide Pertama nulis adalah semester 5
-          Muda bersahaja, luar biasa
-          Kunci = 3M(Mulai dari diri sendiri, sekarang, mulai dari akhir)
-          Survive, security, success, significant
5)      Hakam, bawaberkah.org
-          Menyuarakan kebaikan itu harus semangat
-          Digital->mindset->efisiensi
-          Crowdfunding
1.      Equity : Ga mengahrapkan profit
2.      Social : basisnya sosial
3.      Reward : mengharapkan profit
4.      Landing : harus dikembalikan
6)      Wahyu Aji, GNFI
-          Start with WHY
-          Temukan potensi
-          Act act act

TRAINING INOVASI PEMBERDAYAAN
7)      Kang Baban Sarbana, Aktivis Pemberdayaan
-          Direktur BUMDES Indonesia
-          Pemberdayaan baru terlihat 10 thn
-          Contoh pemberdayaan punya dia :
1.      SOBAT (Social business innovation)
2.      Kampung Bogor : Zimba
3.      BPJS OTW : Bunga Hias, Jamur, Pala, Sendal, Sepatu Olahan Wisata
4.      Yatim Online : Yakin tidak miskin, yakin tidak minder
5.      Teras Bogor : UKM nitip hasil produksi, di mall cibinong bogor
-          Organisasi sosial pertama : Budi Utomo 1908
-          Cara pemberdayaan
1)      Proses
2)      Metode, PRA = Participatory Rural Affiliation
3)      Program
4)      Gerakan
5)      Otorisasi = masyarakat -> subjek
-          Berdaya saring, Berdaya saing, Berdaya sanding
-          INOVASI : see the same thingking something different
-          Tips sukses pemberdayaan:
1)      Menyerap informasi pintar
2)      Mengelola informasi cerdas
3)      Kombinasi informasi inovatif




TRAINING KARIR
Merencanakan karir dan menjemput takdir
8)      Pak Fahlur Rosidin, fattah, HR Astra, Lulusan Fapsi UI
-          Tantangan hari ini : lowongan < pelamar, menuntut berbagai keahlian, upah/gaji tak sesuai kebutuhan, beban kerja over, berpengalaman yang dibutuhkan
-          Peluang berhasil 20% jika kuliah sukses (IPK>3,5) , 80% kurikulum pendidikan tinggi
-          Career about :
1)      Visi
Depend on mindset, decision making, apa yg kita pahami tentang dunia kampus, paradigma=pengaruh
o   Persepsi PENTING
o   Filosofi Supir Angkot = punya terminal, melewati halte-halte maka seperti hidup kita harus punya tujuan MAU KEMANA lalu tentukan strategi-strategi dalam mencapai hal itu
o   RESOLUSI = HALTE MENUJU SYURGA
o   Dunia – Alam Barzah – Yaumul Hisab – Surga/Neraka (Jengjeng)
o   Pekerjaan kita di dunia mempengaruhi nasib kita di akhirat
o   Pilihan pekerjaan mempertimbngkan nasib kita kelak
o   BEKERJALAH di tempat yang yang mengantarkan kita masuk syurga
o   Innamal amalu biniat , niatkan pekerjaan untuk akhirat
o   UANG = akibat/efek kerja
o   Filosofi Cicak = binatang yang paling sabar karna susah cari makan, nyamuk ga selalu ada, tapi ALLAH janjikan rezeki akan selalu datang, optimis! Hikmahnya jangan terlalu pusingkan uang, ikhtiar maka Allah kasih rezeki itu PASTI!
o   Kalo kita masih hidup, rezeki dipastikan ada
o   Filosofi air mineral = masalah jangan dipikir, nambah beban, dipikir gaakan ngurangi. BERUBAH!
o   Sedekah lalu KAYA, bukan sebaliknya, hidup bukan tentang berapa banyak yang kita dapat tapi berapa banyak yag kita beri
o   Gaji nanti, sisihkan dulu buat sedekah (transaksi pertama)
o   PERBAIKI KONSEP TENTANG REZEKI! Rezeki menjamin hidup makhluk, rezeki karena usaha, rezeki karea bersyukur, rezeki karena bertakwa, rezeki ISTIDRAJ!
2)      Misi
o   Cara mencapai visi
o   Mau uang, karir, prestasi ketika KERJA?yang kita cari mempengaruhi yang kita kejar. Jadilah profesi sebagai tiket masuk surga.
o   Hati nurani vs hawa nafsu, semakin menuruti hawa nafsu semakin kecil suara hati nurani
o   Berimajinasilah ketika meninggal, MISSION STATEMENT; sambutan-sambutan, kesan pesan, minta doa, maaf, utang piutang maka suara hait nurani kan bicara. Garis bawahi kata kunci 10-20 kata, nilai-nilai yang bisa dipelajari
3)      Target/tujuan
Tentukan goals hidup
4)      Minat/kesukaan
IQ = 20% kesukesan karir
10 hal yang dicari
1.      Keterampilan komunikasi
2.      Integritas
3.      Kerjasama
4.      Interpersonal skill (memahami diri)
5.      Inisiatif (mampu bangkit ketika gagal)
6.      Etos kerja kuat
7.      Analisis
8.      Teknologi
9.      Organisasi
10.  Kreatif
5)      Pendidikan
6)      Keahlian
o   Make a move make an action; jangan mengeluh, optimis, bekerja keras, cara partner, BANTU ORANG LAIN
o   Masalah => solusi
o   Give give give and TAKE IT
o   Prinsip tanam tuai ; tanam pikiran tuai perbuatan, tanam perbuatan tuai kebiasaan, tanam kebiasaan tuai karakter, tanam karakter tuai nasib. Baca biografi orang-orang besar, baca ide-ide besar
o   Prinsip Give give give then take, hal terkecil adalah senyum
o   Prinsip dari dalam ke luar, tanamkan kebiasaan baik dari dalam dulu lalu ketika mangajak orang atau menasihati k orang lain punya contoh real
o   Prinsip pertumbuhan dan perkembangan : jangan takut tumbuh, hari ini berat besok lebih berat lagi.

SEMANGAT BERPROSES DAN SAMPAI BERTEMU DI PUNCAK KESUKSESAN KELAK J AAMIIN YRA

Tidak ada komentar: